Memahami On Page SEO

Apa yang dimaksud SEO On Page?

Sebuah praktek SEO untuk usaha pengoptimalan yang berasal dari Dalam Website. SEO merupakan segala sesuatu yang ada pada sebuah Website/blog itu sendiri. Baik berupa postingan, link tautan, gambar, dan kemudahan yang diberikan kepada para pengunjung.

Yang perlu diperhatikan dalam SEO on page:

  • Page title
  • Keyword
  • Content
  • Title Tags
  • Meta Tags

Perhatikan dalam SEO onpage :

  • Kata Kunci yang berada pada Heading (baik Heading 1 maupun Heading 2)
  • Kata Kunci pada JUDUL/TITLE
  • Jumlah presentase kata kunci MINIMAL 1% pada setiap postingan
  • URL pada setiap postingan yang mengandung KATA KUNCI
  • Adanya gambar yang memiliki ‘alt-image’ sesuai dengan KATA KUNCI
  • Link tautan antar post sesuai dengan kata kunci dan TEMA yang dibahas
  • Adanya link yang memberikan KEMUDAHAN bagi para pengunjung. (Hubungi Saya, Kontak Saya, Disclaimer,dsb)
  • Adanya UPDATE MATERI secara berkala pada website/blog yang kita miliki
  • KONTEN UNIK yang berkualitas
  • Adanya Meta Description dan Meta Keywords yang jelas